bahan:
- Tepung Ketan
- Gula Merah
- Gula Putih
- Santan Kelapa
- Air Kapur Sirih
- Garam
- Vanili
- Telur
- daun pandan
- air
Cara membuat:
- campur tepung ketan dengan sedikit air kapur sirih, garam dan air secukupnya. dicampur hingga menjadi adonan yang bisa dibuat bulatan - bulatan seperti gundu, inilah hintalu karuangnya.
- panaskan santan, kemudian masukkan gula merah,gula putih, dan sedikit garam serta daun pandan. apabila kuah sudah mendidih masukan hintalu karuangnya. kemudian masukkan vanili dan telur yang sudah di kocok, perlahan - lahan.setelah masak, angkat dan sajikan selagi hangat.
Sumber : disini
Sumber gambar : disini
No comments:
Post a Comment